• Posted by : Unknown

    Cara Membuat Tampilan Android Seperti Windows 8 - Fake Windows 8 adalah aplikasi untuk Android gratis, fungsinya untuk membuat tampilan Android mirip seperti Windows 8 pada perangkat  Android Anda. Aplikasi ini cukup bisa membuat teman-teman kamu percaya bahwa kamu memiliki Windows 8 pada ponsel Anda. Tidak Percaya? No pict = hoax? Lihat saja gambar di bawah ini.


    Jenis scroll aplikasi ini juga sama seperti yang kalian temukan pada Windows 8 yang diinstal pada komputer atau laptop. Setelah kamu sudah menginstall aplikasi ini, kamu akan menemukan beberapa ikon seperti mail, calendar, desktop, internet, maps, contacts, store, music dan sejenisnya yang mengalihkan Anda ke aplikasi asli yang terpasang pada perangkat Android. Selain itu, aplikasi ini juga mendukung Windows 8 charm bar.

    Adapun beberapa fitur lainnya :

     - Aplikasi ini mengubah tampilan Android Anda seperti Window 8 OS.

     - Jenis scroll mirip dengan scroll asli Windows 8.Anda dapat mengakses Windows 8 charm bar.

     - Search bar untuk pencarian konten melalui  Google search.

     - Aplikasi ini bekerja dalam modus lanskap layar penuh.

     - Beralih ke Windows 8 desktop untuk membuatnya terlihat lebih nyata.

     - Tombol pengaturan di charm bar  mengarahkan Anda ke pengaturan Android Anda.

     - Tidak menampilkan iklan pada home screen.

    Tertarik untuk download ?
    Download Fake Windows 8

    Dengan Aplikasi ini kalian bisa menipu teman, sahabat, pacar, bahkan keluarga Anda bahwa kamu memiliki OS Windows 8 pada ponsel Anda.

    0 Komentar

    Jika ada yang kurang dimengerti silahkan kirimkan komentar Anda

    Gunakanlah kata - kata yang sopan ツ

  • Copyright © 2014 | Warbeh ID - All Right Reserved

    Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan